BLOG IND◯N GRAPH

CagliariKlub yang berdiri tahun 1920 ini bermarkas di Cagliari (Sardinia) dan pernah satu kali menjuarai Serie A pada tahun 1970, namun Cagliari memiliki prestasi yang naik turun.

Bahkan pernah terdegradasi hingga Serie C di sekitar awal era 60-an dan ke Serie C1 pada 1987. Musim 2005/06 merupakan masa-masa transisi Cagliari karena Cagliari ditinggalkan oleh pemain yang sangat berpengaruh dalam masa promosi sekarang ini, yakni Gianfranco Zola. Hingga pada musim 2005/06, Cagliari mengganti pelatih hingga tiga kali.

DATA

Nama lengkap : Cagliari Calcio SpA
Julukan : Rossoblu (Red-blues), Isolani (Islanders)
Berdiri : 20 Agustus 1920
Stadion : Stadion Sant'Elia, Cagliari-Italy (kapasitas 23.486)
Kostum : Merah Biru-Biru (Kandang), Putih-Putih (Tandang), Merah-Merah (Tandang)
Pemilik : Massimo Cellino
Pelatih : Massimo Ficcadenti


PEMAIN MUSIM 2011-2012

Kiper:
1 Michael Agazzi
12 Marco Ruzittu
25 Vlada Avramov

Bek:
2 Simone Gozzi
3 Lorenzo Ariaudo
13 Davide Astori
14 Francesco Pisano
21 Michele Canini
24 Gabriele Perico
26 Paolo Dametto
29 Nicola Murru
31 Alessandro Agostini

Gelandang:
4 Radja Nainggolan
5 Daniele Conti (captain)
7 Andrea Cossu
8 Davide Biondini
15 Salvatore Burrai
16 Sebastian Eriksson
20 Albin Ekdal
30 Rui Sampaio
32 Pablo Cepellini

Penyerang:
9 Joaquin Larrivey
10 Moestafa El Kabir
18 Nene
19 Thiago Ribeiro
23 VĂ­ctor Ibarbo


PRESTASI

Serie A: 1 Kali Juara (1969-1970)
Serie B : 1 Kali Juara (2003-2004)
Serie C1/C : 3 Kali Juara (1930–1931), (1951–1952), (1988–1989)
Coppa Italia Serie C : 1 Kali Juara (1989)

Categories:

Leave a Reply